Pelayanan KB di Jateng Diharapkan  Ikuti Protokol Kesehatan

Pelayanan kepada para akseptor pada program keluarga berencana (KB) disesuaikan dengan protokol kesehatan selama pandemi COVID-19.
Rabu, 01 Juli 2020 10:30 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Semarang, Gesuri.id - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo meminta pelayanan kepada para akseptor pada program keluarga berencana (KB) disesuaikan dengan protokol kesehatan selama pandemi COVID-19.

Tidak usah takut, prosedurnya tetap sama, asalkan protokol kesehatan diperketat, katanya di Semarang, Selasa (30/6).

Baca:Pemkab Landak Siap Sukseskan Program Satu JutaAkseptor

Ganjar menyebut masyarakat masih khawatir datang ke tempat pelayanan kesehatan karena pandemi COVID-19. Terkait dengan hal itu, Ganjar meminta supaya sosialisasi dan edukasi kepada masyarakat dilakukan terus secara masif.

Baca juga :