Penyederhanaan Struktural Ubah Pola Pikir Lama Birokrat

Jabatan struktural umumnya menjadi incaran bagi para birokrat, karena dianggap memiliki kewenangan yang kuat.
Jum'at, 18 Juni 2021 11:45 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menyebutkan penyederhanaan jabatan struktural dapat mengubah pola pikir lama para birokrat.

Tjahjo mengatakan jabatan struktural umumnya menjadi incaran bagi para birokrat, karena dianggap memiliki kewenangan yang kuat.

Pola pikir birokrat seperti itu segera diubah dengan pengalihan jabatan struktural menjadi fungsional yang lebih mengedepankan kompetensi individu.

Baca:Terobosan! Wali Kota Bobby LelangJabatanEselon III dan IV

Baca juga :