Rahmad Beberkan Faktor Pemicu Kembali Naiknya Kasus COVID-19

Rahmad menyebut kemungkinan ada pengaruh dari subvarian omicron COVID-19 baru XBB yang masuk ke Indonesia sejak akhir Oktober.
Sabtu, 05 November 2022 10:36 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IX DPR Rahmad Handoyo membeberkan faktor yang mengakibatkan kasus positif COVID-19 kembali naik.

Rahmad menyebut kemungkinan ada pengaruh dari subvarian omicron COVID-19 baru XBB yang masuk ke Indonesia sejak akhir Oktober. Selain itu, faktor displin masyarakat yang semakin mengendur.

Banyak faktor kenapa di Indonesia terjadi peningkatan kasusnya tentu saya kira sedikit banyak pasti ada pengaruh signifikan seperti yang disampaikan pemerintah XBB menjadi salah satu pemicu kenaikan itu, kata Rahmad, Jumat (4/11).

Baca:Ini Alasan Rencana Pembentukan Panja Kasus Obat Sirup

Baca juga :