Sudin Kunjungan Kerja di Desa Sriwedari

Sudin mengimbau kepada para kelompok tani untuk menyampaikan segala permasalahan yang menjadi kendala dalam produktivitas pertanian.
Jum'at, 22 Juli 2022 15:24 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Pesawaran, Gesuri.id - Ketua Komisi IV DPR RI, Sudin kunjungan kerja sekaligus meninjau vertical dryer yang diterima oleh kelompok tani di Desa Sriwedari Kecamatan Tegineneng Kabupaten Pesawaran, Kamis (21/7).

Sudin mengimbau kepada para kelompok tani untuk menyampaikan segala permasalahan yang menjadi kendala dalam produktivitas pertanian.

Baca:SudinAjak Masyarakat di Tanggamus Jaga Hutan

Selain meninjau, Sudin mendengarkan aspirasi masyarakat khususnya kelompok tani, mulai dari keluhan, kendala serta permintaan bantuan untuk meningkatkan produktivitas.

Baca juga :