Uji Kelayakan Calon Kapolri, Herman: Tugas Konstitusional

"Dalam menyuarakan aspirasi sekaligus melaksanakan fungsi pengawasan atas kebijakan pemerintah”.
Rabu, 20 Januari 2021 12:11 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Ketua Komisi III DPR Herman Herry menegaskan uji kepatutan dan kelayakan atau fit and proper test Calon Kapolri Komjen Listyo Sigit Prabowo, adalah bagian dari tugas konstitusional DPR RI.

Hari ini, Rabu (20/1), Komjen Listyo Sigit Prabowo sebagai calon tunggal Kapolri memenuhi undangan Komisi III DPR untuk menjalani fit and proper test (uji kepatutan dan kelayakan).

Baca:Simson Apresiasi Jokowi UsulkanKomjen ListyoJadi Kapolri

Rapat dipimpin langsung oleh Ketua Komisi III DPR Herman Herry.

Proses ini sekaligus tugas dan tanggungjawab konstitusional kami selaku anggota DPR dalam menyuarakan aspirasi sekaligus melaksanakan fungsi pengawasan atas kebijakan pemerintah, kata Herman di Ruang Rapat Komisi III DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (20/1).

Baca juga :