Jakarta, Gesuri.id - Ketua DPRD Maluku Benhur Watubun menegaskan partai politik menyatu dengan rakyat, mendengar langsung suara mereka, dan tidak hanya bermain di ranah opini.
Partai harus melahirkan gagasan dan gagasan itu hanya bisa muncul jika partai hadir dan mendengar rakyat secara langsung, tegasnya.
Diskusi publik ini menghadirkan beragam perwakilan masyarakat dari berbagai latar belakang, organisasi, dan profesi.
Baca:GanjarTekankan Pentingnya Loyalitas Kepala Daerah