Diana Tinjau Penyaluran Jaring Pengaman Sosial di Jatim

Peninjauan ini untuk memastikan penyaluran bantuan JPS tepat sasaran.
Jum'at, 29 Mei 2020 11:52 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surabaya, Gesuri.id - Anggota Komisi A DPRD Jawa Timur (Jatim) Diana Amaliyah Verawatiningsih meninjau penyaluran dana Provinsi untuk penanggulangan covid-19 berupa bantuan Jaring Pengaman Sosial (JPS) di beberapa tempat di Jatim.

Lokasi yang mendapatkan kunjungan dari Diana yakni Kecamatan Magetan, Kecamatan Plaosan dan Kecamatan Panekan serta Kantor Kas Bank Jatim di Maospati,dan Gorang Gareng, Jatim.

Baca:DianaDesak Pemerintah Revisi Kebijakan Impor Sampah

Diana Amaliyah Verawatiningsih yang akrab di sapa Diana Sasa mengatakan, pihak melakukan peninjauan guna memastikan bahwa penyaluran bantuan JPS di Kabupaten Magetan telah terrealisasi tanpa ada gangguan.

Baca juga :