Made Dirga Paparkan Program Desa Presisi ke DPRD Bantul 

Dengan desa presisi ini nantinya akses data kependudukan, potensi hingga program desa bisa dilihat secara digital. 
Selasa, 12 April 2022 23:59 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Tabanan, Gesuri.id - Ketua DPRD Kabupaten Tabanan, Bali I Made Dirga memaparkan rencangan program desa presisi kepada anggota Dewan asal Kabupaten Bantul, Yogyakarta.

Tadi juga berbicara tentang tugas penganggaran. Namun kami sampaikan tidak bisa berbuat banyak di tengah pandemi, kata Dirga usai menerima kunjungan kerja dari DPRD Bantul Selasa, (12/4).

Baca:Heri Saman: Peran Perawat Sangat Krusial Bantu Pemerintah\

Dirga menyebutkan, di daerah Bantul juga belum memiliki program desa presisi. Ia menjelaskan, dengan desa presisi ini nantinya akses data kependudukan, potensi hingga program desa bisa dilihat secara digital.

Baca juga :