Menko PMK Diminta Dapat Cegah Gelombang Ketiga COVID-19

Muhadjir telah ditunjuk Presiden Jokowi sebagai koordinator penanganan Covid-19 pada libur Natal dan Tahun Baru. 
Jum'at, 05 November 2021 17:44 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IX dari Fraksi PDI Perjuangan, Rahmad Handoyo berharap Menko PMK Muhadjir Effendy dapat mencegah gelombang ketiga Covid-19.

Baca:Polisi Diminta Jelaskan Dugaan Korupsi Denny Indrayana

Sebab, lanjutnya, Muhadjir yang telah ditunjuk sebagai koordinator penanganan Covid-19 pada libur Natal dan Tahun Baru.

Rahmad menegaskan peningkatan kasus Covid-19 di Singapura dan Tiongkok saat ini harus mendapat perhatian pemerintah.

Mudah-mudahan dengan ditunjuknya Menko PMK ini koordinasinya lebih bagus lagi, lebih rapi, dan semangat lagi untuk menghindari gelombang ketiga dapat berhasil dengan baik, kata Rahmad, Kamis (4/11).

Baca juga :