Paramitha Minta Hal Ini ke Peserta Parlemen Remaja

Peserta Parlemen Remaja tahun 2020 terus bertumbuh kembang dalam hal wawasan kebangsaan nan Pancasilais. 
Rabu, 04 November 2020 20:09 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Badan Urusan Rumah Tangga (BURT) DPR RI Paramitha Widya Kusuma meminta kepada segenap generasi muda penerus bangsa, khususnya pada seluruh peserta Parlemen Remaja tahun 2020 terus bertumbuh kembang dalam hal wawasan kebangsaan nan Pancasilais.

Terlebih, di era disrupsi derasnya arus informasi harus betul-betul bijak dalam menyerap pemberitaan, sehingga tidak mudah terpengaruh oleh hoaks.

Baca:Sosialisasikan Protokol Kesehatan, Risma Rela Main Ludruk

Remaja adalah tahapan emas sebuah perkembangan pribadi terutama dalam hal wawasan kebangsaan nan Pancasilais. Maka, terutama di tengah era disrupsi generasi muda harus menjadi pribadi yang bijak dalam menyerap pemberitaan terlebih pada kemajuan teknologi informasi begitu pesat saat-saat ini, ujar Paramitha.

Baca juga :