Pemkab Indramayu Terima Penghargaan dari Kementan

Karena mampu mempertahankan komoditas pangan terutama padi pada tahun 2021.
Senin, 15 Agustus 2022 11:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Indramayu, Gesuri.id - Pemerintah Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, meraih penghargaan dari Kementerian Pertanian (Kementan) sebagai kabupaten terbaik peringkat pertama yang mampu mempertahankan komoditas pangan terutama padi pada tahun 2021.

Terima kasih saya ucapkan untuk para petani, kelompok tani dan semuanya yang terlibat di bidang pertanian. Semua luar biasa, kata Bupati Indramayu Nina Agustina melalui pesan tertulis yang diterima di Cirebon, Minggu (14/8).

Baca:Ono Minta Bupati Subang Beri Prioritas kePertanian

Kabupaten Indramayu mendapatkan peringkat pertama mengalahkan kabupaten Subang, Karawang, Musi Banyu Asin, dan Kabupaten Bone Sulawesi Selatan.

Baca juga :