Pendirian Hotel di TIM Melenceng dari Pelestarian Budaya

PDI Perjuangan menolak rencana Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta untuk membangun hotel di TIM.
Selasa, 26 November 2019 13:11 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Jakarta, Gesuri.id - Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD DKI Jakarta, Gembong Warsono mengingatkan revitalisasi tidak boleh melenceng dari pelestarian budaya sebagai jati diri bangsa.

Baca:PDI Perjuangan Tolak RevitalisasiTIMJakarta

Untuk itulah, lanjutnya, maka Fraksi PDI Perjuangan DPRD DKI Jakarta menolak rencana Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta untuk membangun hotel di kawasan Taman Ismail Marzuki (TIM).

Pasalnya, kata Gembong, pembangunan hotel lebih mengarah kepada kepentingan bisnis daripada menjadikan TIM sebagai pusat budaya.

Baca juga :