Willlem Usulkan Penambahan Empat Provinsi di Papua

Karena menurut Willem hal tersebut dapat memudahkan penjangkauan pelayanan ke masyarakat.
Selasa, 17 Desember 2019 12:30 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Bupati PuncakWillem Wandik mengungkapkan jumlah ideal provinsi di Papua ialah enam provinsi.

Karena menurut Willem hal tersebut dapat memudahkan penjangkauan pelayanan ke masyarakat.

Baca:Bupati PuncakJaya Meminta Ini Pada Jokowi

Efektif harus dibentuk (provinsi) baru itu empat. Jadi Provinsi Papua dan Papua Barat (yang ada sekarang). Yang barunya dibentuk empat lagi. Jadi total enam provinsi. Karena jarak jangkauannya cukup jauh, medannya luasnya, kata Willem di Jakarta, Senin (16/12).

Baca juga :