Hasto & Wawan Canangkan Hasta Jogja Mulia Wujudkan Masyarakat Sejahtera, Adil dan Makmur

Hasto-Wawan optimis bisa raih kepercayaan masyarakat Yogyakarta di pilkada 27 November 2024.
Jum'at, 18 Oktober 2024 16:54 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Pasangan calon Wali kota dan Wakil Wali kota Yogyakarta nomor urut 2 memiliki visi dan misi mewujudkan masyarakat Kota Yogyakarta sejahtera, adil dan makmur.

Dokter Hasto Wardoyo, calon Wali kota Yogyakarta menyatakan bersama dengan Wawan Harmawan sebagai calon Wakil Wali kota dengan tagline Sehat Kawan Sedulur Hasto Kancane Wawan optimis bisa raih kepercayaan masyarakat Yogyakarta di pilkada 27 November 2024.

Visi dan misi Hasto Wawan terangkum dalam Hasta Jogja Mulia yaitu komitmen membangun masyarakat adil makmur, lestari dan berkeadaban. Ada delapan program strategis yang mendasari kerja pasangan nomor urut 2.

Baca:Lima Kelebihan GubernurGanjarPranowo

Baca juga :