Mantap! AlJohn Siapkan Solusi Antisipasi Resesi Ekonomi

Albert: Kita telah perhitungkan itu juga. Solusi yang kita tawarkan ialah fokus pada pengembangan UMKM dan industri kreatif di Toraja.
Kamis, 01 Oktober 2020 06:46 WIB Jurnalis - Effatha Gloria V.G. Tamburian

Tana Toraja, Gesuri.id -Calon Bupati Tana Toraja 2020, Albert Patarru, mengungkapkan, dirinya bersama John Diplomasi Calon Wakil Bupati Tana Toraja 2020 telah mengantisipasi potensi resesi ekonomi dampak pandemi Covid-19.

Baca:Galmerrya Nilai DILAN Mengayomi Seluruh Elemen Masyarakat

Kita telah perhitungkan itu juga. Solusi yang kita tawarkan ialah fokus pada pengembangan UMKM dan industri kreatif di Toraja, ujar Albert, baru-baru ini.

Albertus menjabarkan dirinya bersama John Diplomasi (AlJohn) menitikberatkan pada digitalisasi industri kreatif.

Baca juga :