Ansy Minta Hilangkan Ketergantungan Pada Benih Impor!

Ansy mengusulkan agar Ditjen Hortikultura Kementan memperkuat Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) di setiap provinsi. 
Kamis, 27 Mei 2021 23:45 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IV DPR RI Yohanis Fransiskus Lema (Ansy Lema)menghadiri Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Irjen, Dirjen Tanaman Pangan, Dirjen Hortikultura, Kepala Badan Karantina Pertanian Kementerian Pertanian (Kementan) RI, baru-baru ini.

Agenda RDP membahas alokasi anggaran belanja tambahan (ABT) Kementerian Pertanian Tahun 2021.

Belum lama ini, Kementerian Keuangan menyetujui ABT untuk Kementan 2021 sebesar Rp. 4,19 Triliun.

Baca:AnsyDorong Revolusi Tata Kelola BUMN Sektor Pangan

Baca juga :