Cak Ji Kaji Rekrut Mahasiswa Kedokteran Jadi Relawan

Direkrut menjadi relawan untuk menangani pandemi COVID-19 di Kota Pahlawan.
Rabu, 14 Juli 2021 23:25 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Surabaya, Gesuri.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya tengah mengkaji usulan mahasiswa fakultas kedokteran semester akhir direkrut menjadi relawan untuk menangani pandemi COVID-19 di Kota Pahlawan.

Kajian itu keluar usai Pemkot Surabaya menggelar rapat koordinasi bersama Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kota Surabaya, Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kota Surabaya, BPOM, Distributor Obat, Persatuan Rumah Sakit Indonesia (PERSI), Forkopimda dan OPD digelar untuk membahas penanganan medis kota Surabaya.

Baca:Armuji Gelar Rakor Pendistribusian Obat-obatan COVID-19

Perwakilan IDI menyampaikan Bramana Askanda menyampaikan bahwa hingga saat ini 270 Dokter terpapar COVID-19.

Baca juga :