DPR Usulkan Pembentukan Direktorat Hukum di KemenESDM

Hal ini terkait penambangan batubara ilegal di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur.
Jum'at, 07 Mei 2021 13:00 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Komisi VII DPR RI mengusulkan kepada Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) agar membentuk direktorat hukum supaya ke depan bisa lebih tegas terkait penambangan ilegal.

Kita sedang usulkan ke ESDM untuk membentuk direktorat hukum, kata Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Bambang Wuryanto melalui keterangan tertulis di Jakarta, Kamis (6/5).

Baca:Kepolisian Diminta BerantasPenambanganBatubara Ilegal

Hal itu dikemukakan Bambang Patjul, panggilan akrab politisi PDI Perjuangan terkait penambangan batubara ilegal di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur. Ia juga meminta Polri untuk bertindak tegas dalam hal itu.

Baca juga :