Rahmad Imbau Tunda Kehamilan di Masa Pandemi COVID-19

Sebab ada 60 persen ibu hamil di Kabupaten Klaten yang meninggal dunia akibat terpapar COVID-19.
Selasa, 24 Agustus 2021 20:17 WIB Jurnalis - Hiski Darmayana

Jakarta, Gesuri.id - Anggota Komisi IX DPR RI Rahmad Handoyomenyarankan kepada seluruh kalangan masyarakat, khususnya yang sudah berkeluarga, untuk menunda kehamilan di masa pandemi COVID-19 ini.

Sebab, sambung Rahmad, berdasarkan data yang dia peroleh dari Klaten, Jawa Tengah, ada 60 persen ibu hamil di Kabupaten itu yang meninggal dunia akibat terpapar COVID-19.

Baca:RahmadMinta Semua Pihak Tak Berpuas Diri

Data yang tak menggembirakan juga diperoleh Rahmad di Jawa Barat, yang menunjukkan 40 persen ibu hamil meninggal dunia akibat terpapar COVID-19.

Baca juga :