Siapa Jadi Menteri, Hendrawan: Tunggu Saja Putusan Presiden 

"Ini hak prerogatif Presiden, jadi siapapun yang dipilih pasti sudah melalui pertimbangan yang masak".
Minggu, 18 April 2021 09:10 WIB Jurnalis - Elva Nurrul Prastiwi

Jakarta, Gesuri.id - Politikus Senior PDI Perjuangan, Hendrawan Supratikno, mengatakan siapapun yang dipilih oleh Presiden Jokowi untuk memimpin sebuah kementerian telah melalui pertimbangan yang matang.

Baca:Ahok Bakal Pimpin Kementerian Investasi

Ini hak prerogatif Presiden, jadi siapapun yang dipilih pasti sudah melalui pertimbangan yang masak, kata Hendrawan, Jumat (16/4).

Namun, Hendrawan tidak menanggapi secara spesifik kabar yang menyebutkan Ahok akan masuk dalam jajaran kabinet.

Namun, sikap PDI Perjuangan sebagai partai pengusung akan tetap mendukung penuh keputusan yang diambil Presiden.

Baca juga :