Megawati Ingatkan Presiden Hingga Menteri Jika Berkampanye Dilarang Gunakan Fasilitas Negara

Megawati Soekarnoputri mengingatkan tentang aturan Pemilu di mana presiden dan menteri dilarang menggunakan fasilitas negara untuk kampanye.
Jum'at, 09 Februari 2024 05:42 WIB Jurnalis - Heru Guntoro

Jakarta, Gesuri.id - Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri mengingatkan tentang aturan Pemilu di mana presiden dan menteri dilarang menggunakan fasilitas negara untuk kampanye.

Ini sebenarnya kertas opo? Ini supaya jangan dipikir ibu itu ngapusi. Ini ada aturan, jadi saya bawa, jadi tidak bohong. Ini namanya, supaya pintar, ini UU nomor 7/2017 tentang Pemilihan Umum, ujar Megawati di hadapan pendukung Ganjar-Mahfud, Kamis (8/2).

Baca:Lima Kelebihan GubernurGanjarPranowo

Megawati mengatakan dirinya tidak hendak membacakan Undang-Undang.

Baca juga :