Sosialisasi Ganjar Capres 2024, Bobi Sagala Baksos dan Fogging Gratis di Pondok Bambu
Saat menjalankan fogging, Bobi Sagala menyampaikan kepada warga untuk mendukung Bapak Ganjar Pranowo Calon Presiden 2024.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Jum'at, 15 September 2023 16:15 WIB