Musancab Se-Kabupaten Badung, Giri Prasta Harap Kepengurusan Anak Cabang Kuat, Solid, Siap Bekerja
Musancab merupakan agenda penting partai dalam rangka konsolidasi organisasi dan penguatan struktur kepengurusan di tingkat anak cabang.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Selasa, 06 Januari 2026 08:00 WIB

















































































