TB Hasanuddin: Mayjen Rizal Harus Keluar dari Prajurit Aktif Usai Dilantik Jadi Dirut Bulog
"Kemudian, sesuai ketentuan UU maka Mayjen TNI Ahmad [Rizal] saat di lantik wajib sudah berstatus purnawirawan," kata Hasan saat dihubungi.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Kamis, 10 Juli 2025 22:00 WIB