Abdul Rafiq Kutuk Keras Kasus TPPO TKW Asal Buer dan Alas di Libya, PDI Perjuangan Kantongi Identitas Tekong
Korban diduga diberangkatkan secara ilegal ke Libya pada Mei 2025, melalui jaringan perdagangan orang lintas daerah dan negara.
Oleh : Effatha Gloria V.G. Tamburian, Minggu, 12 Oktober 2025 08:01 WIB