Ritual Baru Warnai Perayaan Hari Jadi Trenggalek ke-830, Pusaka Bupati Mas Ipin Ikut Dikirab
Mochamad Nur Arifin (Mas Ipin), yang didampingi sang istri, Novita Hardini dan ketiga anaknya dengan pengawalan Bregada Pusaka.
Oleh : Haerandi, Kamis, 12 September 2024 08:54 WIB