Banteng Kabupaten Subang Deklarasikan Dukungan ke Megawati
Kosim mengatakan dalam pertemuan ini selain memantapkan struktur partai, juga menyikapi terkait kondisi dan dinamika yang terjadi saat ini.
Oleh : Heru Guntoro, Jum'at, 03 Januari 2025 08:29 WIB