Lagi, Harumkan Nama Bangsa Meryl Saragih Jadi Delegasi di The 6th China-ASEAN Youth Symposium
Meryl: Puji Tuhan Alhamdulillah saya terpilih dan akan mewakili Indonesia sebagai Delegasi di The 6th China - ASEAN Youth Symposium.
Oleh : Haerandi, Senin, 22 Mei 2023 11:04 WIB